4 Hal Bisa Picu Penyakit Jantung, Sadari Sebelum Terlambat

5 hours ago 4
4 Hal Bisa Picu Penyakit Jantung, Sadari Sebelum Terlambat - GenPI.co
Penyakit jantung tetap menjadi salah satu penyebab utama kematian di seluruh dunia. Foto: envato elements/By JoPanwatD

GenPI.co - Penyakit jantung tetap menjadi salah satu penyebab utama kematian di seluruh dunia.

Kondisi ini sering kali berkembang secara diam-diam tanpa gejala awal yang jelas.

Dilansir Times of India, berikut beberapa hal bisa memicu penyakit jantung.

1. Minum alkohol

BACA JUGA:  Minyak Kanola Kaya Vitamin dan Rendah Lemak Jenuh, Pilihan Tepat untuk Jantung

Alkohol bisa meningkatkan tekanan darah, merusak otot jantung, dan mengganggu ritme detak.

Konsumsi rutin bisa memicu kardiomiopati, kondisi ketika jantung melemah dan membesar.

BACA JUGA:  Kasus Gagal Jantung Melonjak Drastis di Daerah Miskin, Kata Peneliti

Alih-alih mengandalkan alkohol sebagai "obat stres", cobalah ritual menenangkan lain seperti jalan santai sore hari, meditasi, dan melakukan hobi yang menyehatkan pikiran tanpa membebani jantung.

2. Merokok atau vaping

Nikotin, baik dari rokok maupun vape, bisa menyempitkan arteri, mengurangi suplai oksigen, dan meningkatkan beban kerja jantung.

BACA JUGA:  Jantung Kecilku, Lagu Spesial Anditi untuk Pejuang Garis 2

Penelitian dari National Institutes of Health menunjukkan bahwa penggunaan vape dalam jangka pendek akan meningkatkan kekakuan arteri, tahap awal menuju penyakit jantung.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Read Entire Article
Kuliner | Cerita | | |